February 2020

KUALIFIKASI HATI YANG LAYAK MENERIMA BERKAT TUHAN

KUALIFIKASI HATI YANG LAYAK MENERIMA BERKAT TUHAN BACAAN HARI INI Matius 6:19-24 RHEMA HARI INI Matius 6:24 Tak seorangpun dapat mengabdi kepada dua tuan. Karena jika demikian, ia akan membenci yang seorang dan mengasihi yang lain, atau ia akan setia kepada yang seorang dan tidak mengindahkan yang lain. Kamu tidak dapat mengabdi kepada Allah dan […]

KUALIFIKASI HATI YANG LAYAK MENERIMA BERKAT TUHAN Read More »

KEHILANGAN BERKAT KARENA KETIDAKTAHUAN

KEHILANGAN BERKAT KARENA KETIDAKTAHUAN BACAAN HARI INI Ulangan 28:1-14 RHEMA HARI INI Ulangan 28:1-2a “Jika engkau baik-baik mendengarkan suara TUHAN, Allahmu, dan melakukan dengan setia segala perintah-Nya yang kusampaikan kepadamu pada hari ini, maka TUHAN, Allahmu, akan mengangkat engkau di atas segala bangsa di bumi. Segala berkat ini akan datang kepadamu dan menjadi bagianmu Ada

KEHILANGAN BERKAT KARENA KETIDAKTAHUAN Read More »

MENJADI TERANG DALAM KEUANGAN

MENJADI TERANG DALAM KEUANGAN BACAAN HARI INI Ulangan 8:1-20 RHEMA HARI INI Ulangan 8:18 Tetapi haruslah engkau ingat kepada TUHAN, Allahmu, sebab Dialah yang memberikan kepadamu kekuatan untuk memperoleh kekayaan, dengan maksud meneguhkan perjanjian yang diikrarkan-Nya dengan sumpah kepada nenek moyangmu, seperti sekarang ini. Suatu hari, Pak Dedi menyuruh anaknya, Leni, untuk membantunya menyuci mobil.

MENJADI TERANG DALAM KEUANGAN Read More »

SEBAB SEGALA SESUATU ADALAH DARI DIA

SEBAB SEGALA SESUATU ADALAH DARI DIA BACAAN HARI INI Roma 11:17-36 RHEMA HARI INI Roma 11:36 Sebab segala sesuatu adalah dari Dia, dan oleh Dia, dan kepada Dia: Bagi Dialah kemuliaan sampai selama-lamanya! Pada sebuah penutupan Olimpiade atau perlombaan, kita sering menyaksikan atlet yang berhasil maupun yang gagal memperoleh medali. Seringkali mereka yang menang dan

SEBAB SEGALA SESUATU ADALAH DARI DIA Read More »

Kunci Dipakai Tuhan Untuk Kemuliaan

Kunci Dipakai Tuhan Untuk Kemuliaan BACAAN HARI INI 1 Petrus 5:1-11 RHEMA HARI INI 1 Petrus 5:5b-6 “Allah menentang orang yang congkak, tetapi mengasihani orang yang rendah hati.” Karena itu rendahkanlah dirimu di bawah tangan Tuhan yang kuat, supaya kamu ditinggikan-Nya pada waktunya. Komunikasi merupakan hal yang sangat penting dalam hidup manusia. Sekarang ini, kita

Kunci Dipakai Tuhan Untuk Kemuliaan Read More »