admin

HIDUP YANG TANPA TUHAN

HIDUP YANG TANPA TUHAN RHEMA HARI INIMazmur 127:1 Nyanyian ziarah Salomo. Jikalau bukan TUHAN yang membangun rumah, sia-sialah usaha orang yang membangunnya; jikalau bukan TUHAN yang mengawal kota, sia-sialah pengawal berjaga-jaga. Alkitab mencatat bahwa hikmat dan kekayaan raja Salomo jauh melebihi semua raja di bumi (1 Raj. 10:23). Ia pun ia tidak menahan diri terhadap […]

HIDUP YANG TANPA TUHAN Read More »

SALAH SATU LEGACY YANG BERHARGA BAGI ANAK-ANAK

SALAH SATU LEGACY YANG BERHARGA BAGI ANAK-ANAK RHEMA HARI INIAmsal 4:3-4 Karena ketika aku masih tinggal di rumah ayahku sebagai anak, lemah dan sebagai anak tunggal bagi ibuku, aku diajari ayahku, katanya kepadaku: “Biarlah hatimu memegang perkataanku; berpeganglah pada petunjuk-petunjukku, maka engkau akan hidup. Alkisah ada seorang pengusaha kaya raya yang menderita penyakit parah. Pengusaha

SALAH SATU LEGACY YANG BERHARGA BAGI ANAK-ANAK Read More »

WARISAN PALING BERHARGA UNTUK KELUARGA

WARISAN PALING BERHARGA UNTUK KELUARGA RHEMA HARI INIMazmur 128:3-6 Isterimu akan menjadi seperti pohon anggur yang subur di dalam rumahmu; anak-anakmu seperti tunas pohon zaitun sekeliling mejamu! Sesungguhnya demikianlah akan diberkati orang laki-laki yang takut akan TUHAN. Kiranya TUHAN memberkati engkau dari Sion, supaya engkau melihat kebahagiaan Yerusalem seumur hidupmu, dan melihat anak-anak dari anak-anakmu!

WARISAN PALING BERHARGA UNTUK KELUARGA Read More »

WARISAN KEDISIPLINAN

WARISAN KEDISIPLINAN RHEMA HARI INIAmsal 13:24 Siapa tidak menggunakan tongkat, benci kepada anaknya; tetapi siapa mengasihi anaknya, menghajar dia pada waktunya. Di saat anak-anak seusianya masih tertidur lelap, Yeni sudah bangun. Setelah bersaat teduh, ia biasanya keluar rumah untuk berlari pagi. Sesudah itu, ia akan membantu orangtuanya mengerjakan pekerjaan-pekerjaan rumah, sebelum akhirnya bersiap-siap untuk berangkat

WARISAN KEDISIPLINAN Read More »

WARISAN TERBAIK YANG PALING BERHARGA

WARISAN TERBAIK YANG PALING BERHARGA RHEMA HARI INIUlangan 6:6-7 Apa yang kuperintahkan kepadamu pada hari ini haruslah engkau perhatikan, haruslah engkau mengajarkannya berulang-ulang kepada anak-anakmu dan membicarakannya apabila engkau duduk di rumahmu, apabila engkau sedang dalam perjalanan, apabila engkau berbaring dan apabila engkau bangun. Derri dan Tara bersahabat sejak mereka masih SMA. Derri adalah anak

WARISAN TERBAIK YANG PALING BERHARGA Read More »

WARISAN YANG LEBIH BERHARGA DARIPADA INHERITANCE

WARISAN YANG LEBIH BERHARGA DARIPADA INHERITANCE RHEMA HARI INIAmsal 24:3-4 Dengan hikmat rumah didirikan, dengan kepandaian itu ditegakkan, dan dengan pengertian kamar-kamar diisi dengan bermacam-macam harta benda yang berharga dan menarik. Kita tentu sudah sering melihat di media massa tentang keakraban Bapak Presiden kita, Ir. H. Joko Widodo, dengan sang cucu, Jan Ethes. Kelak Jan

WARISAN YANG LEBIH BERHARGA DARIPADA INHERITANCE Read More »

RAHASIA PERNIKAHAN SELALU PENUH DENGAN SUKACITA

RAHASIA PERNIKAHAN SELALU PENUH DENGAN SUKACITA RHEMA HARI INIKolose 3:14 Dan di atas semuanya itu: kenakanlah kasih, sebagai pengikat yang mempersatukan dan menyempurnakan. Pernikahan yang segar dan penuh sukacita adalah keinginan semua orang. Namun untuk mendapatkan apa yang diimpi-impikan itu bukanlah hal yang mudah, dan sudah barang tentu ada harga yang harus dibayar. Salah satu

RAHASIA PERNIKAHAN SELALU PENUH DENGAN SUKACITA Read More »

MENJADIKAN SUAMI SEBAGI YANG PERTAMA SETELAH TUHAN

MENJADIKAN SUAMI SEBAGI YANG PERTAMA SETELAH TUHAN RHEMA HARI INI1 Korintus 11:3 Tetapi aku mau, supaya kamu mengetahui hal ini, yaitu Kepala dari tiap-tiap laki-laki ialah Kristus, kepala dari perempuan ialah laki-laki dan Kepala dari Kristus ialah Allah. Suatu kali, ada sepasang suami istri yang berkonsultasi dengan seorang hamba Tuhan karena suaminya kedapatan berselingkuh. Sang

MENJADIKAN SUAMI SEBAGI YANG PERTAMA SETELAH TUHAN Read More »

SALING MEMAHAMI KEBUTUHAN PASANGAN

SALING MEMAHAMI KEBUTUHAN PASANGAN RHEMA HARI INI1 Korintus 7:3 Hendaklah suami memenuhi kewajibannya terhadap isterinya, demikian pula isteri terhadap suaminya. Seperti akar pada tanaman yang membutuhkan air dan tanah untuk dapat bertumbuh dan berfungsi dengan baik, demikian pula suami dalam suatu pernikahan membutuhkan hormat dan kasih sayang istri untuk dapat menjalankan perannya secara maksimal. Bukan

SALING MEMAHAMI KEBUTUHAN PASANGAN Read More »