Renungan Kamis

PERTOLONGAN TUHAN MENDATANGKAN KEKUATAN SECARA AJAIB

PERTOLONGAN TUHAN MENDATANGKAN KEKUATAN SECARA AJAIB  RHEMA HARI INIMazmur 28:8 TUHAN adalah kekuatan umat-Nya dan benteng keselamatan bagi orang yang diurapi-Nya! Memasuki tahun kedua pandemi COVID-19 ini, kita melihat bahwa keadaan seolah-olah semakin terpuruk jatuh ke bawah. Terjadinya resesi ekonomi, PHK besar-besaran, mengakibatkan banyak dari kita yang frustasi, kecewa, dan stres dengan situasi yang dunia hadapi […]

PERTOLONGAN TUHAN MENDATANGKAN KEKUATAN SECARA AJAIB Read More »

PERTOLONGAN TUHAN MENDATANGKAN KEKUATAN SECARA AJAIB

PERTOLONGAN TUHAN MENDATANGKAN KEKUATAN SECARA AJAIB  RHEMA HARI INIMazmur 28:8 TUHAN adalah kekuatan umat-Nya dan benteng keselamatan bagi orang yang diurapi-Nya! Memasuki tahun kedua pandemi COVID-19 ini, kita melihat bahwa keadaan seolah-olah semakin terpuruk jatuh ke bawah. Terjadinya resesi ekonomi, PHK besar-besaran, mengakibatkan banyak dari kita yang frustasi, kecewa, dan stres dengan situasi yang dunia hadapi

PERTOLONGAN TUHAN MENDATANGKAN KEKUATAN SECARA AJAIB Read More »

MENANGKAL SERANGAN IBLIS DENGAN IMAN YANG TEGUH

MENANGKAL SERANGAN IBLIS DENGAN IMAN YANG TEGUH RHEMA HARI INI1 Petrus 5:9 Lawanlah dia dengan iman yang teguh, sebab kamu tahu, bahwa semua saudaramu di seluruh dunia menanggung penderitaan yang sama. Belakangan ini kita sering mendengar dan juga melihat betapa banyaknya berita buruk yang tersebar di mana-mana. Tidak disangkali, hal tersebut dapat membuat iman kita

MENANGKAL SERANGAN IBLIS DENGAN IMAN YANG TEGUH Read More »

BERADA DI URUTAN TERDEPAN DALAM MENERIMA ANUGERAH TUHAN

BERADA DI URUTAN TERDEPAN DALAM MENERIMA ANUGERAH TUHAN RHEMA HARI INILukas 12:37 Berbahagialah hamba-hamba yang didapati tuannya berjaga-jaga ketika ia datang. Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya ia akan mengikat pinggangnya dan mempersilakan mereka duduk makan, dan ia akan datang melayani mereka. James Douglas Muir Leno, atau lebih sering disebut Jay Leno adalah seorang komedian, aktor, penulis,

BERADA DI URUTAN TERDEPAN DALAM MENERIMA ANUGERAH TUHAN Read More »

MEMPERSIAPKAN DIRI MENGHADAPI PEMBERSIHAN HIDUP

MEMPERSIAPKAN DIRI MENGHADAPI PEMBERSIHAN HIDUP RHEMA HARI INIYesaya 18:5 Sebab sebelum musim buah, apabila waktu berbunga sudah berakhir, dan gugusan putik menjadi buah anggur yang hendak masak, maka Tuhan akan mengerat ranting-rantingnya dengan pisau pemangkas, dan menyisihkan carang-carangnya dengan memancungnya. Setiap orang pasti akan mengalami bagian kehidupan yang bernama proses. Dewi juga berulang kali mengalami

MEMPERSIAPKAN DIRI MENGHADAPI PEMBERSIHAN HIDUP Read More »

BERSAMA TUHAN LAKUKAN PERKARA YANG BESAR

BERSAMA TUHAN LAKUKAN PERKARA YANG BESAR RHEMA HARI INIFilipi 4:13 Segala perkara dapat kutanggung di dalam Dia yang memberi kekuatan kepadaku. Bagi Daud, menemukan talenta, bakat, dan keahlian yang ia miliki bukanlah hal yang mudah. Bagaimana tidak, ia memiliki latar belakang seorang anak yang ditolak dan tidak dianggap di dalam keluarganya. Fasilitas dan kesempatan untuk

BERSAMA TUHAN LAKUKAN PERKARA YANG BESAR Read More »

MENJADI PAHLAWAN BAGI KELUARGA

MENJADI PAHLAWAN BAGI KELUARGA RHEMA HARI INIAmsal 31:10-12 Isteri yang cakap siapakah akan mendapatkannya? Ia lebih berharga dari pada permata. Hati suaminya percaya kepadanya, suaminya tidak akan kekurangan keuntungan. Ia berbuat baik kepada suaminya dan tidak berbuat jahat sepanjang umurnya. Pagi itu, Priskila berlari ketakutan keluar rumah dan berniat untuk menuju kantor polisi. Ia tidak

MENJADI PAHLAWAN BAGI KELUARGA Read More »

SALAH SATU PERAN IMAM DALAM KELUARGA

SALAH SATU PERAN IMAM DALAM KELUARGA RHEMA HARI INI1 Tesalonika 2:11 Kamu tahu, betapa kami, seperti bapa terhadap anak-anaknya, telah menasihati kamu dan menguatkan hatimu seorang demi seorang, Di awal tahun pernikahan, kehidupan rumah tangga Lina dan Ian bagaikan cerita di negeri dongeng. Semuanya tampak serba indah. Mereka telah menjajaki masa pacaran selama kurang lebih

SALAH SATU PERAN IMAM DALAM KELUARGA Read More »

JANGAN SAMPAI RASA MEMILIKI DALAM KELUARGA MULAI PUDAR

JANGAN SAMPAI RASA MEMILIKI DALAM KELUARGA MULAI PUDAR RHEMA HARI INIFilipi 2:3 dengan tidak mencari kepentingan sendiri atau puji-pujian yang sia-sia. Sebaliknya hendaklah dengan rendah hati yang seorang menganggap yang lain lebih utama dari pada dirinya sendiri; Sepasang lansia, Tuan dan Nyonya Chen, tinggal di Tianjin, Tiongkok. Mereka telah menikah selama 30 tahun. Namun, mereka

JANGAN SAMPAI RASA MEMILIKI DALAM KELUARGA MULAI PUDAR Read More »