📖 MAZMUR 49:4 mulutku akan mengatakan hikmat. Perenungan hatiku akan menjadi pengertian. 📖 pemazmur di dalam hikmat mengajak kita merenungkan kebenaran Tuhan, bahwa kekayaan, hikmat manusia dan kuasa tidak dapat membeli kehidupan .
persoalannya adalah banyak orang berpikir dengan apa yang mereka miliki, kekayaan dan kekuasaan dapat menyelamatkan dirinya, pemazmur mengajar di dalam “hikmat Ilahi” bahwa hanya Tuhan saja yang mampu memberinya kehidupan kita dimiliki Allah pemilik hidup, karena itu, kita harus membimbing orang lain dalam kasih agar setiap orang hidup sebagai milik Tuhan. inilah tugas kita adalah memberitakan kebenaran itu,,, bersediakah anda ? 📖 SELAMAT BERKARYA AWAL PEKAN,,, TETAP SEMANGAT DAN MENJAGA HATI,,, TUHAN YESUS MEMBERKATI,,,