MEMINTA HIKMAT TUHAN UNTUK KELUARGA
MEMINTA HIKMAT TUHAN UNTUK KELUARGA RHEMA HARI INIAyub 12:13 Tetapi pada Allahlah hikmat dan kekuatan, Dialah yang mempunyai pertimbangan dan pengertian. Naomi adalah seorang istri yang penuh dengan dedikasi bagi keluarganya. Ketika kelaparan melanda Betlehem, ia setia mengikuti suaminya, yang memutuskan untuk pergi ke Tanah Moab. Sampai akhirnya suami dan kedua anaknya meninggal, sehingga ia […]
MEMINTA HIKMAT TUHAN UNTUK KELUARGA Read More »